Analisis Sistem Informasi Akuntansi Penerimaan dan Pengeluaran Kas Pada Grand Waterboom Mandai Maros

Moh Ali Wairooy, Rahmi Rahmi

Sari


Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana sistem informasi penerimaan dan pengeluaran kas pada Grand Waterboom Mandai Maros. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan teknik analisis data deskriptif kualitatif. Metode pengumpulan data dilakukan dengan Penelitian Kepustakaan dan Penelitian Lapangan (Observasi/Dokumen; Interview (Wawancara) dan dokumentasi).
Hasil penelitian menunjukkan bahwa sistem Penerimaan Kas yang diterapkan pada Grand Waterboom sudah cukup baik meskipun hanya menggunakan standar manual dalam penyajian laporan keuangannya, tetapi lain hal dengan Pengeluaran Kas yang diterapkan pada Grand Waterboom Mandai Maros.
Kata Kunci: Sistem informasi akuntansi; penerimaan kas;pengeluaran kas

Teks Lengkap:

Download PDF

Referensi


Anastasia Diana, Lilis Setiawati. 2011. Sistem Informasi Akuntansi, Perancangan, Prosedur dan Penerapan. Edisi 1. Yogyakarta: Andi Yogyakarta.

Andi, Kristanto. 2018. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Yogyakarta: Gava Media.

Arbie,Erwan, 2000, Pengantar SIstem Informasi Manajemen, Jakarta : Bina Alumni Indonesia.

Azhar Susanto., 2017, Sistem Informasi Akuntansi –Pemahaman Konsep Secara Terpadu, Edisi Perdana,Cetakan pertama, Bandung: Lingga Jaya.

Baridwan, Zaki. 2008. Akuntansi Intermediate. Edisi 8. Yogyakarta: BPFE. . 2010. Sistem Akuntansi : Penyusunan Prosedur dan Metode. Edisi 5

https://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_informasi

Kieso, Donald E., Jerry J., Weygandt, Terry D. Warfield. 2016. Intermediate Accounting. IFRS Edition.Second Edition. United States : WILEY.

Kuswara, H., & Kusmana, D. 2017. Sistem Informasi Absensi Siswa Berbasis Web Dengan SMS Gateway Pada Sekolah Menengah Kejuruan Al – Munir Bekasi. Indonesian Journal on Networking and Security, 6(2), 17–22. Retrieved from http://ijns.org/journal/index.php/ijns/article/view/22

Marshall B. Romney dan Paul John Steinbart. 2014 Sistem Informasi Akuntansi: Accounting Information Systems (Edisi 13), Prentice Hall.

Mulyadi. 2001. Sistem Akuntansi Edisi Tiga. Jakarta : Salemba Empat.

Mulyadi. 2017.Sistem Akuntansi. Edisi Keempat. Jakarta: Salemba Empat.

Romney, Marshall B. dan Steinbart, Paul Jhon, (2016), Sistem Informasi Akuntansi, Diterjemahkan oleh Kikin dan Novita, Salemba Empat, Jakarta.

Baridwan, Zaki. 2008. Akuntansi Intermediate. Edisi 8. Yogyakarta: BPFE. . 2010. Sistem Akuntansi : Penyusunan Prosedur dan Metode. Edisi 5




DOI: https://doi.org/10.37531/mirai.v7i3.3014

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Flag Counter

Creative Commons License

JURNAL MIRAI MANAGEMENT is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Web
Analytics