Leverage dan Profitabilitas Terhadap Kualitas Pengungkapan Corporate Social Responsbility

Rahma Almira, Iien Rohmatun Nisa, Kartini Kartini, Yohanis Rura

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh dari profitabilitas dan leverage terhadap kualitas pengungkapan tanggung jawab social perusahaan. Populasidata yang digunakan adalah seluruh perusahaan sector Energi yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2021. Penelitian ini menggunakan metode purposive sampling dimana telah ditentukan beberapa kriteria tertentu sehingga didapatkan 30 perusahaan. Analisis data menggunakanmetode regresi linier berganda yang dimaksud untuk menguji kekuatan hubungan antara pengungkapan tanggung jawab social dengan variable independennya, yaitu leverage dan profitabilitas. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat nilai yang signifikan, yang dapat diartikan terdapat pengaruh profitabilitas terhadap CSR. Pengaruhnya positif sebesar 0,142 yang artinya, jika profitabilitas naik 1 satuan maka CSR akan naik sebesar 0,142. Sedangkan leverage tidak terdapat pengaruh leverage terhadap CSR dengan nilai t hitung sebesar 1,387 dan t tabel sebesar 2,048. Probabillitas kesalahan sebesar 0,177>0,05. Ini berarti bahwa besar kecilnya leverage tidak akan memberikan pengaruh pada tingkat pengungkapan CSR

Kata Kunci: Kualitas Pengungkapan CSR, Leverage, Profitabilitas

Teks Lengkap:

Download PDF

Referensi


Amalia, Firda Ayu. (2019). Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) dan Penghindaran Pajak: Kepemilikan Konstitusional Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Akuntansi dan Ekonomi FE. UNPGRI 4(2): 14-23.

Andriany, D., Yuliandari, W.S., & Zutilisna, D. (2017). Pengaruh Ukuran Perusahaan, Profitabilitas, Leverage, dan Pengungkapan Media Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility (Studi pada Perusahaan BUMN di Indonesia tahun 2014-2015). ISSN: 2355-9357.

Asmiran & Maya, T. (2013). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR). Bandung: Fakultas Ekonomi, Universitas Pasundan.

Hadi, N. (2012). Corporate Social Responsibility. Yogyakarta: Graha Ilmu.

Herdi, F., & NR. Erinos. (2020). Pengaruh Profitabilitas, Leverage, dan Komposisi Dewan Komisaris Independen Terhadap Pengungkapan Corporate Social Responsibility. Jurnal Eksplorasi Akuntansi. ISSN: 2656-3649.

Irmawati, Didin. (2012). Pengaruh size, leverage, profitabilitas, dan kepemilikan manajemen terhadap pengungkapan tanggung jawab sosial perusahaan (Corporate Social Respinsibility). Semarang.

Purnama, S., & Mayliza, R. (2019). Nilai Perusahaan diliat Dari Aspek Profitabilitas, Ukuran Perusahaan dengan Struktur Modal Sebagai Variabel Intervening. INA- Rxiv. July, 31.

Qomariah, N., Martini, N. N. P., & Paramu, H. (2018) Dampak Tata Kelola Perusahaan, Tanggung Jawab Sosial Perusahaan dan Intelektual Capital Terhadap Profitabilitas Perusahaan. Jurnal Sains Manajemen dan Bisnis Indonesia, 8(1).

Sholihin, M. R., & Aulia, Y. (2018). Analisis Faktor-Faktor yang Mempengaruhi

Pengungkapan Corporate Social Responsibility (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia). Jurnal Analisa Akuntansi dan Perpajakan, 2(2).

Subhan, M., & Deviyanti, D. (2017). Implementasi GCG Terhadap Kinerja Sosial Perusahaan Tambang Batu Bara pada Masyarakat Lokal. Jurnal Akuntansi Keuangan, 19(1), 48 - 58.

Wahyuningsi, A., & Mahdar, N. M. (2018). Pengaruh Size, Leverage, dan Profitabilitas Terhadap Pengungkapan CSR pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Jurnal Bisnis dan Komunikasi. ISSN: 2356- 4385.




DOI: https://doi.org/10.37531/mirai.v8i1.3858

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Flag Counter

Creative Commons License

JURNAL MIRAI MANAGEMENT is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Web
Analytics