Pengaruh Modal Kerja Terhadap Profitabilitas Pada Perusahaan Kosmestik yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia 2019-2022

Abdul Sumarlin, Amril Amril, Helmy Syamsuri

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh working capital turn over, return working capital terhadap profitabilitas perusahaan kosmetik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2022. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan kosmetik yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode 2019-2022 berjumlah 6 (enam) perusahaan. Sampel dalam penelitian berjumlah 6 (enam) perusahaan kosmetik dengan penentuan menggunakan metode sampel jenuh. Pendekatan penelitian yang digunakan adalah penedekatan kuantitatif dengan jenis penelitian studi empiris dengan medote analisa data yang digunakan dokumentasi dari data sekunder dengan perhitungan rasio keuangan dan analisis regresi linear berganda dengan alat bantu SPSS versi 22. Hasil penelitian menunjukkan uji t parsial Return on working capital (X1) memiliki nilai t hitung 3.208>2,060 maka artinya variabel independen (X) secara parsial berpengaruh terhadap variabel dependen (Y), Working Capital Turn Over (X2) memiliki nilai t hitung -1.144< 2,060 maka artinya variabel independen (X) secara parsial tidak berpengaruh terhadap variabel dependen (Y). Return on working capital, Working Capital Turn Over secara bersama-sama berpengaruh terhadap variabel dependen (Y) dengan memiliki nilai f hitung 6.434>3,44 f tabel

Kata kunci: Pengembalian modal kerja, Perputaran modal kerja, Pengembalian aset

Teks Lengkap:

Download PDF

Referensi


Ambarwati, S., Astuti, T., & Azzahra, S. (2021). Determinan Nilai Perusahaan Sebelum dan pada

Masa Pandemic COVID-19. BECOSS (Business Economic, Communication, and Social

Sciences), 3(2), 79–89. https://doi.org/10.21512/becossjournal.v3i2.7415

Ginting, R. A. (2021). The Effect Of Capital Structure, Earning Management, Profitability,

Free Cash Flow And Environment Cost On Firm Value With Dividend Policy As

Moderating variables In Pharmaceutical Sub Sector Companies Listed On The 2007-2019

Indonesia Stock Exchange Peri. Jurnal Sains Sosio Humaniora, 5(2), 981–995

Hanafi, Mamduh M dan Abdul Halim. 2016. Analisis Kritis atas Laporan Keuangan. Jakarta:

Raja Grafindo Persada.

Hery. 2017. Analisis Laporan Keuangan, Grasindo, Cetakan Kedua, Jakarta.

Husnan, S., & Pudjiastuti, E. (2004). Dasar-dasar manajemen keuangan (Cetakan ke-1).

Yogyakarta: UPP AMP YKPN.

Imam Ghozali (2011) Aplikasi Analisis Multivaiate dengan program IMB SPSS 19 Semarang

Badan Penerbit Undip

Jumingan . 2011. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Bumi Aksara.

Kasmir. 2010. Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Press.

Kasmir. (2019). Manajemen keuangan: Teori dan praktik. PT RajaGrafindo Persada

Kasmir. (2014). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Rajawali Pers.

Mardiana, & Setiyowati, S. W. (2019). Profitability and Leverage to the Value of Companies

With Dividend Policies as a Moderation Variable. Advances in Economics, Business

and Management Research, 101, 145–148. https://doi.org/10.2991/iconies-18.2019.28

Munawir, S. 2010. Analisa Laporan Keuangan. Yogyakarta: Liberty.

Raguseo, E., Vitari, C., & Pigni, F. (2020). Profiting from big data analytics: The moderating roles

of industry concentration and firm size. International Journal of Production

Economics, 229(April), 107758. https://doi.org/10.1016/j.ijpe.2020.107758

Riyanto, Bambang. 2010. Dasar-Dasar Pembelanjaan Perusahaan. Yogyakarta: BPFE.

Sutrisno. 2009. Manajemen Keuangan Teori, Konsep dan Aplikasi. Yogyakarta: Ekonisia.

Sugiyono (2015). Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods). Bandung: Alfabeta

Sugiyono. (2018). Metode penelitian kuantitatif, kualitatif dan R&D. Alfabeta, CV.

Suwardika, I. N. A., & Mustanda, I. K. (2017). Pengaruh Leverage, Ukuran

Perusahaan,Pertumbuhan Perusahaan, dan Profitabilitas Terhadap Nilai

Perusahaan pada Perusahaan Properti. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 6(3),

V Wiratna Sujarweni (2014) SPSS; Untuk Penelitian, Yogyakarta; Pustaka Baru Press




DOI: https://doi.org/10.37531/mirai.v8i1.4378

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Flag Counter

Creative Commons License

JURNAL MIRAI MANAGEMENT is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Web
Analytics