Analisis Pengumpulan Dan Penafsiran Informasi Pesan Komunikasi Bisnis Dalam Era Digital

Suhairi Suhairi, Indah Pratiwi, Nina Amanda, Rahmafahma Dina Lubis, Zidan Riza Pratama

Sari


Menganalisis tentang pengumpulan informasi dan penafsiran pesan di era digital sangat penting dibahas untuk sekarang. Dengan paham apa itu pesan penafsiran dalam bisnis tentu akan menjejakkan landasan dasar mau kemana perkembangan dunia digital yang ada saat ini. Dalam era digital yang terus berkembang, komunikasi bisnis telah mengalami perubahan yang signifikan. Pengumpulan dan penafsiran informasi dari pesan komunikasi bisnis menjadi semakin penting untuk menentukan keberhasilan dan keberlanjutan perusahaan. Tulisan ini bertujuan untuk menganalisis pentingnya proses pengumpulan dan penafsiran informasi dari pesan komunikasi bisnis dalam era digital. Bagaimana teknologi digital telah mempengaruhi cara bisnis berkomunikasi dengan pelanggan, mitra bisnis, dan karyawan. Dalam konteks ini, diperhatikan bahwa kemunculan media sosial, email, pesan instan, dan platform digital lainnya telah memungkinkan perusahaan untuk berinteraksi secara lebih cepat dan efisien. Namun, penggunaan berlebihan atau tidak tepat dari teknologi ini juga dapat menyebabkan kebingungan dan kesalahan interpretasi.

Teks Lengkap:

Download PDF

Referensi


Argiris C., 1994. Good communication that block learning. HBR. July – Agustus

Adler, Ronald B. dan Jeames Marquardt Elmhorst. (1996). Communicating at Work: Principles and Practices for Business and Professions. 5 th Ed. New York: McGraw-Hill.

Berko, Roy. M., Andrew D. Wolvin dan Darlyn R. Wolvin. (1995). Communicating a Sosial and Carrier Focus. 6 th Ed. Boston: Houghton Mifflin Coy.

Bovee, Courtland L. dan John V. Thill. (1989). Business Communication Today. Now York: McGraw-Hill Inc.

Nurcahyo, L., Hetami, A. A., & Sary, K. A. (2018). Analisa Komunikasi Bisnis Dalam Meningkatkan Pengunjung Juanda Avenue Kota Samarinda. eJournal Ilmu Komun, 6(3), 493-505.

Hasan Sadily, Ensiklopedia (Jakarta: Ikhtiar Baru Van Houve, 1980), h. 206.

Himstreet, William C., Wayne Murlin Batty dan Carol C. Lehman. (1993). Business Communicating. Belmont: Wardswoth Publishing Coy

Pramudia, A. A. (2017). Manajemen Pembelajaran Bahasa Inggris Pada Sman 3 Batusangkar.

Safko, Lon. 2010. the Social Media Bible: tactics, tools & Strategies for business success. 2.nd.ed. New Jersey : John Wiley

Visual, D. K., & Desain, U. S. S. (2018). Analisa Pengaruh Brand Kota Lama Terhadap Bentuk Logo Kafe Tekodeko. Jurnal Desain Komunikasi Visual dan Media Baru Vol, 1(1).




DOI: https://doi.org/10.37531/mirai.v8i2.5097

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Flag Counter

Creative Commons License

JURNAL MIRAI MANAGEMENT is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Web
Analytics