Pengaruh ROA dan ROE Terhadap Laba Operasional BSI

Muhamad Agung Ali Fikri

Sari


Penelitian bertujuan mengetahui pengaruh antara variabel ROA (Return on Asset) sebagai X1 dan ROE (Return on Equity) sebagai X2 pada Laba Operasional di Bank Syariah Indonesia. Data menggunakan data sekunder dari laporan kuartal mulai Q1 tahun 2021 sampai dengan Q4 tahun 2024 yang dipublikasikan perseroan. Penelitian menggunakan metode analisis regresi berganda menggunakan tools SPSS 22. Data pada penelitian telah lolos pengujian asumsi klasik hingga tahapan uji hipotesa baik secara parsial dan bersama-sama. Hasil dari penelitian menunjukan ROA memiliki pengaruh positif terhadap laba operasional namun tidak signifikan berdasarkan uji hipotesis t. Sedangkan ROE memiliki pengaruh negatif terhadap laba operasional dan juga tidak signifikan berdasarkan uji hipotesis t. Kedua variabel bebas tidak memiliki dampak secara signfikan pada variabel terikat berdasarkan uji hipotesis F secara bersama-sama.

Teks Lengkap:

Download PDF

Referensi


Adyani, L. R., & Sampurno, R. D. (2011). Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi profitabilitas (ROA). Jurnal Dinamika Ekonomi Pembangunan, 7(1), 46–54.

Agustin, H. (2021). Teori Bank Syariah. JPS (Jurnal Perbankan Syariah), 2(1), 67–83.

Ash-Shiddiqy, M. (2019). Analisis Profitabilitas Bank Umum Syariah Yang Menggunakan Rasio Return on Asset (Roa) Dan Return on Equity (Roe). Imara: Jurnal Riset Ekonomi Islam, 3(2), 117–129.

Fikri, M. A. A. (2023). Pengaruh Bopo, Fdr Dan Ni Terhadap Profitability Bank Syariah Indonesia. Jurnal Mirai Management, 8(3).

Hamidu, N. P. (2013). Pengaruh kinerja keuangan terhadap pertumbuhan laba pada perbankan di BEI. Jurnal EMBA: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 1(3).

Ikhwal, N. (2016). Analisis ROA dan ROE Terhadap Profitabilitas Bank Di Bursa Efek Indonesia. Al-Masraf: Jurnal Lembaga Keuangan Dan Perbankan, 1(2), 211–227.

Ikit, S. E. (2015). Akuntansi Penghimpunan Dana Bank Syariah. Deepublish.

Najib, M. A. (2017). Penguatan Prinsip Syariah Pada Produk Bank Syariah. Jurnal Jurisprudence, 7(1), 15–28.

Nurnasrina, A. P., & Putra, P. A. (2018). Manajemen pembiayaan bank syariah. Pekanbaru: Cahaya Pirdaus.

Susanto, H., & Kholis, N. (2016). Analisis rasio keuangan terhadap profitabilitas pada perbankan Indonesia. Ebbank, 7(1), 11–22.

Wijaya, R. (2019). Analisis perkembangan return on assets (ROA) dan return on equity (ROE) untuk mengukur kinerja keuangan. Jurnal Ilmu Manajemen, 9(1), 40–51.




DOI: https://doi.org/10.37531/mirai.v9i1.6677

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Flag Counter

Creative Commons License

JURNAL MIRAI MANAGEMENT is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Web
Analytics