Pengaruh CAR, NPF dan FDR Terhadap ROA Pada perusahaan perbankan Syariah yang terdaftar di Bursa Effect Indonesia tahun 2010-2019
Sari
Abstrak
Tujuan dilakukannya penelitian ini adalah untuk mengetahui tentang Pengaruh CAR, NPF dan FDR Terhadap ROA Pada perusahaan perbankan Syariah yang terdaftar di Bursa Effect Indonesia. Objek penelitian ini adalah perusahaan perbankan Umum Syariah di Bursa Efek Indonesia. Sampel dalam penelitian ini adalah 50 sampel yang diperoleh dari laporan keuangan Bank Umum Syariah di Bursa Efek Indonesia Periode 2010 sampai dengan 2019 dengan menggunakan teknik purposive sampling. Dari hasil berdasarkan hasil uji t (parsial) untuk variabel CAR diperoleh sig 0,410> 0,05 dan nilai thitung CAR sebesar -0,834 < ttabel 2.01290 sehingga dapat disimpulkan bahwa CAR tidak berpengaruh terhadap Profitabilitas (ROA). NPF diperoleh sig 0,000 < 0,05 dan nilai thitung NPF sebesar -3,916 < t tabel 2.01290 sehingga dapat disimpulkan bahwa NPF berpengaruh negatif signifikan terhadap Profitabilitas (ROA). FDR diperoleh sig 0,960 > 0,05 dan nilai thitung FDR sebesar -0,051 < ttabel 2.01290 sehingga dapat disimpulkan bahwa FDR tidak berpengaruh terhadap Profitabilitas (ROA). Dan dari uji F (simultan) diperoleh sig 0,002< 0,05 dan Fhitung 6,143 > Ftabel 2,80 maka dapat disimpulkan bahwa CAR, NPF dan FDR berpengaruh secara simultan terhadap Profitabilitas Pada Perbankan Umum Syariah Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia.
Kata Kunci: CAR, NPF dan FDR, Profitabilitas, Return On Asset, dan Perbankan Umum Syariah
Abstract
The purpose of this study was to determine the effect of CAR, NPF and FDR on ROA in Islamic banking companies listed on the Indonesia Stock Exchange. The object of this research is a Sharia General banking company on the Indonesia Stock Exchange. The sample in this study was 50 samples obtained from the financial statements of Islamic Commercial Banks on the Indonesia Stock Exchange for the period 2010 to 2019 using purposive sampling technique. From the results based on the results of the t test (partial) for the CAR variable, it is obtained sig 0.410> 0.05 and the CAR tcount value is -0.834 < ttable 2.01290 so it can be concluded that CAR has no effect on Profitability (ROA). NPF obtained sig 0.000 <0.05 and NPF tcount value of -3.916 < t table 2.01290 so it can be concluded that NPF has a significant negative effect on Profitability (ROA). FDR obtained sig 0.960 > 0.05 and FDR tcount value of -0.051 < t table 2.01290 so it can be concluded that FDR has no effect on Profitability (ROA). And from the F test (simultaneous) obtained sig 0.002 < 0.05 and Fcount 6.143 > Ftable 2.80, it can be concluded that CAR, NPF and FDR have a simultaneous effect on Profitability in Islamic Commercial Banking Listed on the Indonesia Stock Exchange.
Keywords: CAR, NPF and FDR, Profitability, Return On Assets, and Sharia General BankingTeks Lengkap:
PDFReferensi
Arifati, R., & Andini, R. (2016). No Title. 2(2).
Ilmiah, J., & Akuntansi, B. (2017). INFLUENCE OF THIRD-PARTY FUNDS, CAR, NPF AND FDR TOWARDS THE RETURN ON ASSETS OF ISLAMIC BANKS IN INDONESIA Risma Ayu Kinanti *) Purwohandoko **). 14(2), 135–143.
Mahmudah, N., & Harjanti, R. S. (2016). ANALISIS CAPITAL ADEQUACY RATIO , FINANCING TO DEPOSIT RATIO , NON PERFORMING FINANCING , DAN DANA PIHAK KETIGA TERHADAP TINGKAT PROFITABILITAS BANK UMUM SYARIAH. 28, 134–143.
Nuryanto, U. W., Salam, A. F., Sari, R. P., & Suleman, D. (2020). Pengaruh Rasio Kecukupan Modal, Likuiditas, Risiko Kredit dan Efisiensi Biaya Terhadap Profitabilitas Pada Bank Go Public. Moneter - Jurnal Akuntansi Dan Keuangan, 7(1), 1–9. https://doi.org/10.31294/moneter.v7i1.6777
Pinasti, W. F., & Mustikawati, R. I. (2018). Pengaruh Car, Bopo, Npl, Nim Dan Ldr Terhadap Profitabilitas Bank Umum Periode 2011-2015. Nominal, Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 7(1). https://doi.org/10.21831/nominal.v7i1.19365
Putri, A. T., & Yuliana, S. (2018). Dana pihak ketiga , Inflasi dan Pembiayaan Mudharabah terhadap Non Performing Financing pada Bank Islam di Indonesia dan Malaysia. 16(2), 74–80.
Rahmah, A. N. (2018). Analisis Pengaruh CAR, FDR, NPF, Dan BOPO Terhadap Profitabilitas (Return On Assets) Pada Bank Syariah Mandiri Periode Tahun 2013-2017. Skripsi (Bachelor Thesis), 1–112. http://repository.iainpurwokerto.ac.id/id/eprint/4120
Rahmawaty, A. (2016). MEMENGARUHI FINANCIAL SUSTAINABILITY RATIO PADA BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA PERIODE 2010-2014. 4, 20–42.
Romdhoni, A. H. (2020). Pengaruh Financing to Deposit Ratio ( FDR ), Dana Pihak Ketiga ( DPK ) dan Return On Asset ( ROA ) Terhadap Pembiayaan Musyarakah ( Studi Kasus Bank Syariah Mandiri Periode 2010-2018 ). 6(03), 598–608.
Sari, S. P., & Haryanto, A. M. (2017). ANALISIS PENGARUH CAPITAL ADEQUACY RATIO , NET OPERATING MARGIN , FINANCING TO DEPOSIT RATIO , NON PERFORMING FINANCING DAN PEMBIAYAAN BAGI HASIL TERHADAP PROFITABILITAS BANK UMUM SYARIAH DI INDONESIA ( Studi Kasus Bank Umum Syariah di Indonesia Tahun 2011-2015 ). 6, 1–15.
Wahyudi, R. (2020). At-Taqaddum Analisis Pengaruh CAR , NPF , FDR , BOPO dan Inflasi terhadap Profitabilitas Perbankan Syariah di Indonesia : Studi Masa Pandemi Covid-19. 9726, 13–24.
Yulihapsari, W. D., Rahmatika, D. N., & Waskito, J. (2017). Analisis Pengaruh Non Performing Financing (Npf), Capital Adequacy Ratio (Car), Financing To Deposit Ratio (Fdr), Dan Bopo Terhadap Profitabilitas (Studi Kasus Pada Pt. Bank Victoria Syariah Periode 2011-2016). Multiplier: Jurnal Magister Manajemen, 1(2). https://doi.org/10.24905/mlt.v1i2.779
Ismail. (2011). Perbankan Syariah. Jakarta: Prenadamedia.
Kasmir. 2013. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. cetakan ke 13. Jakarta. RajaGrafindo Persada.
Kasmir (2014). Manajemen Perbankan.Edisi Revisi, Penerbit PT. Rajagrafindo Persada, Jakarta
Dendawijaya, Lukman. 2003. Manajemen Perbankan, Edisi 2. Jakarta: Ghalia Indonesia.
Husnan, S., & Pudjiastuti, E. (1998). Dasar-dasar Manajemen Keuangan. Yogyakarta: UPP AMP YKPN
Jumingan. (2006). Analisis Laporan Keuangan (p. 240). Jakarta: Bumi Aksara
Darmawi Herman. (2011). Manajemen Perbankan. Jakarta: PT Bumi Aksara
Mudrajad, K. (2002). Manajemen Perbankan: Teori dan Aplikasi. Yogyakarta: BPFE. Hlm. 462.
Purwanto. (2013). Evaluasi Hasil belajar. Yogyakarta: Pustaka Pelajar
Veithzal Rivai, A. P. (2007). Bank dan Financial Institution Manajemen. Jakarta; PT. Raja Grafindo Persada
Kasmir. (2014). Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya (Edisi Revi). Jakarta: Rajagrafindo Persada
Sugiyono. 2009. Metode Penelitian Bisnis Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta: Bandung. hal.322.
Sugiyono, P. D. (2017). Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, dan R&D. Penerbit CV. Alfabeta: Bandung.
Sekaran, U.2003. Research Methods for Business. Edisi 4.Salemba Empat, Jakarta
Riadi, Edi. 2016. Statistik Penelitian, Analisis Manual dan IBM SPSS Edisi Pertama. Penerbit Andi Obset. Yogyakarta
Riyanto, S., & Hatmawan, A. A. (2020). Metode Riset Penelitian Kuantitatif Penelitian di Bidang Manajemen, Tehnik, Pendidikan dan Eksperimen(1 ed.). Deepublish.
Ghozali. 2016. Aplikasi Analisis Multivariate dengan program SPSS. BadanPenerbit Universitas Diponegoro. Semarang
DOI: https://doi.org/10.37531/yum.v4i3.1348
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional