Pengaruh Literasi Keuangan Dan Pendapatan Terhadap Keputusan Menabung Masyarakat Pada PNM Mekar Desa Sidorejo Kabupaten Blitar

Ervi maharani, Ahmad Budiman

Sari


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh literasi keuangan dan pendapatan terhadap keputusan menabung masyarakat pada lembaga PNM Mekar desa Sidorejo kabupaten Blitar. Model analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linier berganda. Teknik pengambilan sempel dilakukan dengan metode purposive sampling dan data dikumpulkan menggunakan data primer. Populasi dalam penelitian ini adalah masyarakat desa Sidorejo kabupaten Blitar yang bejumlah 4.851 orang sedangkan sampel yang di ambil adalah masyarakat yang menabung pada PNM Mekar berjumlah 100 orang. Berdasarkan hasil analisis data menunjukan bahwa secara parsial uji hipotesis (t-test) membuktikan bahwa variabel literasi keuangan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan menabung masyarakat dan pendapatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan menabung masyarakat.

Kata Kunci: Literasi Keuangan, Pendapatan, Masyarakat.


Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Baiq Fitri Arianti. (2020). Faktor-faktor yang mempengaruhi financial literacy. Manajemen Dan Keuangan, Vol. 8, No, 159.

Budi. (2019). Statistik Penelian Menggunakan SPSS. Guepedia.

Bukhari, E., Bintang, N., & Wibiwi Noor Fikri, A. (2021). Pengaruh tingkat pendidikan dan pendapatan terhadap minat menabung. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan Manajemen, 17(1), 1–6. https://ejurnal.ubharajaya.ac.id/index.php/JIAM/article/view/292

Duli, N. (2019). Metode Penelitian Kuantitatif Beberapa Konsep Dasar Untuk Penulisan Skripsi & Analisis Data Dengan SPSS. CV BUDI UTAMA.

Dwi, L. (2017). Pengaruh Literasi Keuangan Terhadap Minat Menabung: Vol. 6 No. 1.

Fatmawati. (2014). Analisis yang Mempengaruhi Pendapatan Pedagang. Jurnal Ekonomi, Vol 1.

Febrian, W. D. (2018). Analisis Pendapatan Masyarakat Dan Bagi Hasil (Mudharabah) Terhadap Minat Masyarakat Menabung Pada PT. Bank Muamalat Indonesia tbk Cabang Pekanbaru. In Syarikat: Jurnal Rumpun Ekonomi Syariah (Vol. 1, Issue 2, pp. 111–127). https://doi.org/10.25299/syarikat.2018.vol1(2).3396

Ghozali. (2016). Aplikasi Analisis Multivaret.

Ghozali. (2018). Aplikasi Analisis multivaret dengan Program IMB SPSS 21. Badan Penerbit Universitas Diponegoro.

Hastuti, Rabihatun Idris, A. U. (2021). Pengaruh Literasi Kengan, Pendapatan Dan Pendidikan Terhadap Keputusan Menabung Pada Bank Rakyat Indonesia Di Kecamatan Botoromba Kabupaten Janepo. Journal Of Managemen.

Ida dan Dwinta. (2010). Pengaruh Locus Of Control, Financial Knowledge,Income Terhadap Financial Managemen Behaviour. Jurnal Bisnis Dan Akutansi, 12.

Lembaga Mekar Cab. Sidorejo. (2020). Rekap Nasabah Mekar Sidorejo.

Mardianah, A., & Iramani, R. (2021). Model Hubungan Literasi , Pengalaman dan Perilaku Pengelolaan Keuangan Keluarga : Peran Niat Berperilaku Sebagai Mediasi. 10(2), 129–143.

Nurrohmah, R. F., & Purbayati, R. (2020). Pengaruh Tingkat Literasi Keuangan Syariah dan Kepercayaan Masyarakat terhadap Minat Menabung di Bank Syariah. Jurnal Maps (Manajemen Perbankan Syariah), 3(2), 140–153. https://doi.org/10.32483/maps.v3i2.36

Otoritas Jasa Keuangan. (2019). Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan Indonesia 2019. Survey Report, 1–26. www.ojk.go.id

Persaulian, B. H. A. A. A. (2013). Jurnal Kajian Ekonomi, Januari 2013, Vol. I, No. 02 ANALISIS KONSUMSI MASYARAKAT DI INDONESIA Oleh : Baginda Persaulian ∗ , Hasdi Aimon ∗∗ , Ali Anis ∗∗∗. Kajian Ekonomi, I(02), 1–23. https://media.neliti.com/media/publications/7109-ID-analisis-konsumsi-masyarakat-di-indonesia.pdf

Raharja & Manurung. (2010). Teori Ekonomi Mikro. Lembaga Universitas Indonesia.

Rahmadina, & Muin, R. (2020). Pengaruh Program Pnm Mekaar Terhadap Pendapatan Masyarakat Miskin Kecamatan Campalagian. J-ALIF Jurnal Penelitian Hukum Ekonomi Syariah Dan Sosial Budaya Islam, 5(1), 74–86.

Sadalia, N. (2012). Analisis Personal Financial Literacy Dan Financial Behaviour Mahasiswa Starta 1 Fakultas Ekonomi Universitas Sumatra Utara. Jurnal Ilmiah Mhasiswa.

Safryani, U., Aziz, A., & Triwahyuningtyas, N. (2020). Analisis Literasi Keuangan, Perilaku Keuangan, Dan Pendapatan Terhadap Keputusan Investasi. Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan, 8(3), 319–332. https://doi.org/10.37641/jiakes.v8i3.384

Sanusi, A. (2011). Metodelogi Penelitian Bisnis. Salemba Empat.

Setiawan, R. (2020). PENGARUH LITERASI KEUANGAN TERHADAP MINAT MENABUNG (Studi Pada Mahasiswa STIA YPPT PRIATIM Tasikmalaya Tahun Akademik 2017/2018). JAK PUBLIK (Jurnal Administrasi & Kebijakan Publik), 1(1), 79–85.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kualitatif Kuantitatif dan R & D. Alfabeta.

Swastawan, K. D., & Dewi, N. W. Y. (2021). Pengaruh Tingkat Pendapatan, Suku Bunga, Religiusitas, dan Financial Attitude terhadap Minat Menabung untuk Beryadnya pada Masyarakat Desa Tajun. Jurnal Ilmiah Akuntansi Dan …, 11(2), 206–215. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JJA/article/view/39102

Wahyudi. (2020). Aplikasi Validitas dan Reabilitas Instrumen Penelitian Berbasis Web. Yayasan Ahmar Cendekia Indonesia.

Yushita, A. N. (2017). Pentingnya Literasi Keuangan Bagi Pengelolaan Keuangan Pribadi. Nominal, Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 6(1). https://doi.org/10.21831/nominal.v6i1.14330




DOI: https://doi.org/10.37531/yum.v5i2.1423

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional
Web
Analytics Made Easy - StatCounter