Analisis Pengaruh Lifestyle, Brand Image, dan Influence Sosial Terhadap Keputusan Pembelian Pada Konsumen Erigo Store
Sari
Abstrak
Dengan perkembangan fashion saat ini pastinya sudah menjadi gaya hidup orang masing-masing dalam menentukan kebutuhan nya. Hal ini membuat perusahaan untuk meningkatkan brand image. Dalam mengatasi persaingan,perusahaan menetepkan strategi mempengaruhi konsumen untuk membeli suatu produk sesuai dengan target yang dipasarkan. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis Lifestyle, Brand Image dan Influence Sosial terhadap Keputusan pembelian pada konsumen Erigo Store. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan menggunakan metode purposive sampling dengan ukuran sampel 100 responden yang diperoleh. Hasil dari penelitian ini adalah lifestyle tidak berpengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian. Brand image berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian. Influence sosial berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan pembelian.
Kata Kunci: Gaya Hidup, Citra Merek, Pengaruh Sosial.
Abstract
With the development of fashion today, it must have become the lifestyle of each person in determining their needs. This makes the company to improve the brand image. In overcoming competition, the company sets a strategy to influence consumers to buy a product in accordance with the marketed target. The purpose of this study was to analyze the Lifestyle, Brand Image and Social Influence on purchasing decisions of Erigo Store consumers. This research is a quantitative research using purposive sampling method with a sample size of 100 respondents obtained. The result of this research is that lifestyle has no significant effect on purchasing decisions. Brand image has a positive and significant effect on purchasing decisions. Social influence has a positive and significant effect on purchasing decisions.
Keywords: Lifestyle, Brand Image, Influence Social.
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Endorsment, P. C., Awareness, B., Lifestyle, D. A. N., Ekonomi, F., Bisnis, D., & Manajemen, J. (2022). Z . Duwila ., A . Supandi ., I . Ogi Terhadap Keputusan Pembelian Produk Scarlett Whitening Kota Manado The Influence Of Celebrity Endorsment , Brand Awareness And Lifestyle On Purchase Decisions For Scarlett Whitening Products In Manado City Jurnal Emba . 10(1), 269–278.
Ghozali, Imam. 2018. Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program Ibm Spss 25. Badan Penerbit Universitas Diponegoro: Semarang
Kusuma, T. M., & Hermawan, D. (2020). Pengaruh Kualitas Pelayanan Dan Social Influence Terhadap Keputusan Pembelian Menggunakan Online Food Delivery Service. Jurnal Ekonomi & Manajemen Universitas Bina Sarana Informatika, 18(2), 176–180.
Mongisidi, S. J., Ekonomi, F., & Manajemen, J. (2019). Pengaruh Lifestyle Dan Harga Terhadap Keputusan Pembelian Sepatu Nike (Studi Kasus Manado Town Square). Jurnal Emba: Jurnal Risetekonomi,Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(3). Https://Doi.Org/10.35794/Emba.V7i3.24041
Rahayu, S., Zuhriyah, Z., & Bonita, S. (2015). Pengaruh Gaya Hidup Dan Persepsi Mahasiswa Terhadap Keputusan Pembelian Secara Online Di Kota Palembang. Jurnal Manajemen Dan Bisnis Sriwijaya, 13(3), 283–298. Https://Doi.Org/10.29259/Jmbs.V13i3.3374
Riyono, G. E. B. (2016). Pengaruh Kualitas Produk, Harga, Promosi Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Produk Aqua Di Kota Pati. Jurnal Stie Semarang, 8(2), 92–121.
Sari, V. E. (2019). Pengaruh E-Wom , Lifestyle , Kepercayaan Terhadap Keputusan Pembelian Ticket Online ( Studi Kasus Pembelian Tiket Pesawat Dan Kereta Api). Ejournal Administrasi Bisnis, 7(4), 474–487.
Soepono, D. (2019). Pengaruh Brand Ambassador Dan Brand Image Terhadap Keputusan Pembelian Produk Pt. Telesindo Shop Sebagai Distributor Utama Telkomsel Di Manado. Jurnal Emba: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(3). Https://Doi.Org/10.35794/Emba.V7i3.24200
Sugiyono, 2013, Metodelogi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D.(Bandung: Alfabeta)
Ulza, E. (2019). Pengaruh Brand Image Dan Word Of Mouth Terhadap Keputusan Pembelian. Administrasi Bisnis, 8(1), 59–66.
Vogt, W. (2015). Random Sampling. Dictionary Of Statistics & Methodology, 5(1), 15–24. Https://Doi.Org/10.4135/9781412983907.N1598
Wenas, R., Tumbel, A., & Parengkuan, V. (2014). Analisis Pengaruh Brand Image Dan Celebrity Endorsment Terhadap Keputusan Pembelian Produk Shampo Head And Shoulders Di 24 Mart Manado. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 2(3), 1792–1802. Https://Doi.Org/10.35794/Emba.V2i3.5972
Wijaya, D. (2017). Pengaruh Motivasi Dan Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian. Jurnal Perspektif, Xv(2), 79–88.
A., Lumanuw, B., Ogi, I. W. J., Merek, P. C., Dan, H., Hidup, G., Keputusan, T., Manajemen, J., Ekonomi, F., & Ratulangi, U. S. (2021). Pembelian Kopi Janji Jiwa Di Kota Manado The Influence Of Brand Image , Price And Lifestyle On Buying Decision Of Jurnal Emba Vol . 9 No . 3 Juli 2021 , Hal . 1058 - 1068. Jurnal Emba Vol. 9 No.3 Juli 2021, 9(3), 1059.
DOI: https://doi.org/10.37531/yum.v5i2.1462
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional