Analisis Kualitas Pelayanan dan Harga terhadap Keputusan Minat Beli pada Pasar Tradisional Cakke Kecamatan Anggeraja Kabupaten Enrekang
Sari
Analisis Kualitas Pelayanan dan Harga Terhadap Keputusan Minat Beli Pada Pasar Tradisional Cakke, Kecamatan Anggeraja Kabupaten Enrekang. Program Studi Ilmu Administrasi Bisnis. Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Islam Makassar Peneilitian ini bertujuan untuk mengetahui: (1) Bagaimana kualiatas pelayanan terhadap keputusan minat beli pada pasar tradisional Cakke, Kecamatan Anggeraja, Kabupaten Enrekang.(2) Bagaimana harga terhadap keputusan minat beli pada pasar tradisional Cakke, Kecamatan Aggeraja, Kabupaten Enrekang.
Jenis penelitian yang digunakan adalah kualitatif dengan teknik pengumpulan data menggunakan ilmu pasti yaitu melalui observasi, dokumentasi, dan wawancara yang dengan menentukan informan menggunakan Snowball Sampling. Data Primer ditentukan melalui wawancara mendalam dengan beberapa informan terkait dengan bagaimana kualitas pelayanan dan harga terhadap keputusan minat beli pada pasar tradisional Cakke. Data sekundernya diperoleh melalui referensi buku, jurnal yang berhubungan dengan topik penelitian yang berkaitan dengan judul penelitian. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa kualitas pelayanan dan harga terhadap keputusan minat beli pada pasar tradisional Cakke Kecamatan Aggeraja Kabupaten Enrekang sangat signifikan hal ini mengakibatkan hubungan antara penjual dan pembeli harus terjalin dengan baik.
Kata Kunci : Kualitas, Pelayanan, Harga, Kepuasan dan Minat Beli.
Teks Lengkap:
PDFReferensi
Aryani, Wardah. 2018. ”Corporate Social Responsibility (CSR) PT.Semen Tonasa Dalam Membentuk Citra Terhadap Masyarakat Wilayah Ring 1 Biring Ere”.Skripsi. Universitas Hasanuddin.
Aryani, Indah, Nur dan Okta Hadi Nurcahyono. April 2013, 3(1):1-2. Digital Pasar Tradisiona Perspektif Teori Perubahan Sosial, 1-12. Online. Diakses 4 Desember 2019.
Ali, A., & Ahmad, I. 2012. Environment Friendly Products: Factors that Influence the Green Purchase Intentions of Pakistani Consumers. Pak. J. Eng. Technol. Sci.Volume 2, No 1, p.84-117.
Assegaff, M. 2009. Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen (Studi Pada Perusahaan Penerbangan PT.Garuda Di Kota Semarang). Jurnal Ekonomi dan Bisnis. Vol. 10. No. 2. Juli, p.171-186.
Haekal, Azwar & Bambang Widjajanta, 2016, “Pengaruh Kepercayaan dan Resiko Terhadap Minat Membeli Secara Online pada Pengunjung Website Classifieds di Indonesia”. Journal of Business Management and Enterpreneurship Education. Vol 1, No. 1, April 2016, hal. 181-193.
Hurman, Suryaldy. 2015. ”Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap
Kepuasan Pelanggan Pada PT.PLN (Persero) Rnting Kabupaten Majene”. Skripsi. Politeknik Negri Ujung Pandang.
Ibrasa, Bakar, Abu. 2014. Analisis Faktor-faktor yang Memengaruhi Penerimaan Retribusi Daerah di Kabupaten Enrekang. Skripsi tidak diterbitkan. Makassar. Fakultas Ekonomi dan Bisnis. Universitas Hasanuddin.
Isniati, Hera. 2013. “Pengaruh Kualitas Layanan SIM Terhadap Kepuasan Masyarakat Pada Polrestabes Makassar”. Skripsi. Politeknik Negri Ujung Pandang.
Khusaini, Ahmad. 2016. ”Analisis Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Konsumen di Spa Club Area Yogyakarta”.Skripsi. Universitas Negri Yogyakarta.
Kodu, S. 2013. Harga, Kualitas Produk dan Kualitas Pelayanan Pengaruhnya Terhadap Keputusan Pembelian Mobil Toyota Avanza. Jurnal EMBA. Vol.1, No.3, p.12511259.
Kotler, P. 2009. Manajemen Pemasaran. Jakarta : Erlangga.
Kotler, P., Amstrong, G. 2008. Prinsip-prinsip Pemasaran. Edisi 12. Jilid 1. Jakarta: Erlangga.
Layodi, Rambat. 2013. Manajemen Pemasaran Jasa. Jakarta: Salemba Empat.
Olson. C. Jerry, Peter. 2013. Suatu Keputusan (Deciseion) Pembelian. (Repository.Usu.ac.id) > bitsram. Diakses. 4 Desember 2019.
Pasolong, Harbani. 2012. Metode Penelitian Administrasi Publik. Bandung: Alfabeta.
Prasetyani, I. W. 2013. Pengaruh Kualitas Pelayanan, Citra Merek Dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Sepeda Motor Honda Beat Di Pt. Nusantara Sakti Semarang. Skripsi. Semarang. FISIP Universitas Diponegoro.
Pratiwi, Surya, Dinda. 2011. Hubungan Konsep Diri Remaja Putri dengan Perilaku Membeli Produk Kosmetik Pemutih Wajah. Skripsi tidak di terbitkan. Semarang. Progran Sarjana. Universitas Negri Semarang.
Puspasari, Dina. 2009. Pengaruh Kualitas Produk dan Harga Terhadap Kepuasan Konsumen Mobil Kijang Innova Studi Kasus Pada PT.Nasmaco Majapahit Semarang. Skripsi. Semarang: UNDIP.
Ratminto dan Atik Septi Warsih. 2014. Manajemen pelayanan. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Ruth Deyori. 2016. Pengaruh Asosiasi Merek & Harga terhadap Keputusan Pembelian Smartphone Samsung (Studi Kasus Pada Mahasiswa Jurusan Administrasi Niaga Politeknik Negri Ujung Pandang). Skripsi tidak diterbitkan. Makassar. Politeknik Negri Ujung pandang.
Sari, Kencana, Ardhyaning, Veva & Zakarija Achmat, Januari 2013, “Kondep Diri Independen dengan Intensi Membeli Sepeda Fixie”. Vol.01, No.01.
Saputra, WA.2014. Pemerintah melalui Mentri Perdagangan Repobilk Indonesia.NO.53/M.DAG/PER/12.2008.(Online),(http://epritis.ums.ac.id/30253/ 2 /Bab_I. diakses 30 Juli 2019).
Saraswati. 2013. Minat dari Pengertian Konsep Kepercayaan. (Online). (Repository. UMY.ac.id>bitstream>handle by Lp Dewi-2017). Diakses 4 Desember 2019.
Sudirman (Susanto.2013: 57). 14 Agustus 2017. Pengertian Minat. (Online). (Fatkhan.web.id). Diakses. 4 Desember 2019.
Tjiptono, Fandy. 2012. Service Management “Mewujudkan Layanan Prima”. Yogyakarta: Penerbit Andi.
Tjiptono, F. 2009. Strategi Pemasaran Jasa. Yogyakarta: Ardi.
Tjiptono, F., &Chandra, G. 2007. Service, Quality, Satisfaction. Yogyakarta: Andi.
Tjiptono, Fandy & Chandra, Gregoris.2011. Service, Quality, & Statisfaction. Yogyakarta : Andi Publisher.
DOI: https://doi.org/10.37531/yum.v3i3.800
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional