Pengaruh Kompensasi Terhadap Loyalitas Karyawan Pada Mcdonald’s Hertasning Gowa

Dewi pratiwi indriasari, Fira Yuniar

Sari


Penelitian ini untuk mengetahui kompensasi berpengaruh terhadap loyalitas karyawan Mcdonald’s Hertasning Gowa, dimana pada penelitian ini menggunakan pendekatan penelitian kuantitatif dengan jumlah sampel sebanyak 60 karyawan pada Mcdonald’s Hertasning Gowa dengan metode analisis regresi berganda bantuan aplikasi SPSS Versi 26. Temuan penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan kompensasi terhadap loyalitas karyawan pada Mcdonald’s Hertasning Gowa.

Kata Kunci: Kompensasi, Loyalitas Karyawan

Teks Lengkap:

PDF

Referensi


Ayudia, dkk. (2015). Hubungan Antara Kompensasi dengan Loyalitas Kerja Karyawan di PT. Perkebunan Nusantara II Kebun Sei Musam. Jurnal Psikologi Konseling, 7(1)

Agustina. (2016). Pengaruh Kompensasi dan Beban Kerja Terhadap Loyalitas Karyawan Di Departemen Operasi Pt. Pupuk Sriwidjaja Palembang. Jurnal Ecoment Global, 1(2)

Agus, dkk. (2016). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Loyalitas Karyawan Terhadap Kinerja Karyawan. e-Journal Bisma Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan Manajemen, 4.

Arikunto, Suharsimi. (2013), Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktik,

Jakarta: Rineka Cipta.

Achmad Sani Supriyanto dan Vivin Maharani. 2013. Metode penelitian manajemen sumber daya manusia. Malang: UIN- Maliki Press.

Asmawi, M., & Abdullah, T. (2017). The Effect Of Compensation, Empowerment , And Job Satisfaction On Employee Loyalty. 05(12), 7590–7599. https://doi.org/10.18535/ijsrm/v5i12.03.

Badaruddin, B., & Firman, A. (2023). PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, MOTIVASI KERJA DAN KOMPENSASI TERHADAP LOYALITAS

KARYAWAN PT PELINDO JASA MARITIM. Sparkling Journal Of Management (SJM), 1(2), 155-163.

Dharmadi, I. P. A., Parwati, K. S. M., & Tunjungsari, K. R. (2023). Pengaruh Motivasi dan Pemberian Kompensasi Terhadap Loyalitas Karyawan di Hotel Four Points By Sheraton Bali Seminyak. Jurnal Ilmiah Pariwisata dan Bisnis, 2(3), 672-681.

Ghozali, Imam. (2016), Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program IBM SPSS.

Semarang: BPFE Universitas Diponegoro.

Hasibuan, M.S.P. (2005). Manajemen Sumber Daya Manusia. (Edisi revisi). Jakarta: Bumi Aksara

Hasibuan, Melayu. (2012). Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta : PT. Bumi Aksara




DOI: https://doi.org/10.37531/yum.v7i3.8021

Refbacks

  • Saat ini tidak ada refbacks.


Lisensi Creative Commons
Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional
Web
Analytics Made Easy - StatCounter