Pengaruh Kualitas Produk Dan Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Laptop Merek Asus (Studi Kasus Pada Masyarakat Pengguna Laptop Merek Asus Di Kecamatan Kalianda)
Sari
Teknologi saat ini mengalami perkembangan yang pesat, terbukti dengan banyaknya produk-produk teknologi yang bermunculan, termasuk laptop. Indonesia memiliki pangsa pasar terbesar di industri komputer jinjing atau biasa disebut laptop. Salah satu laptop yang biasa digunakan oleh para pekerja kantoran dan pelajar adalah laptop merek Asus. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Kualitas Produk dan Citra Merek secara parsial dan simultan terhadap Keputusan Pembelian Laptop Merek ASUS (Studi Kasus pada Masyarakat Pengguna Laptop Merek Asus di Kecamatan Kalianda). Penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data melalui kuesioner yang disebarkan kepada 120 responden. Jumlah sampel ditentukan menggunakan rumus Hair et al. Yang merekomemdasikan jumlah sampel minimum berdasarkan jumlah variabel. Teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah purposive sampling. Uji hipotesis dilakukan melalui uji T (parsial). Hasil uji t menunjukan bahwa kedua variabel independen (Kualitas Produk dan Citra Merek) secara parsial mempengaruhi Keputusan Pembelian, dengan masing-masing nilai t hitung lebih besar dari t tabel. Hasil uji F menunjukan bahwa secara simultan kedua variabel juga memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian. Penelitian ini menyimpulkan bahwa peningkatan pada Kualitas Produk dan Citra Merek dapat mendorong konsumen melakukan keputusan dalam pembelian.
Kata kunci: Kualitas Produk, Citra Merek dan Keputusan PembelianTeks Lengkap:
PDFReferensi
A Ridwan. (2009). Metode & Teknik Menyusun Proposal Penelitian. Jakarta : Alfabeta
A Ridwan. (2009). Metode & Teknik Menyusun Proposal Penelitian. Jakarta : Alfabeta
A, Shimp Terence. (2003). Periklanan Promosi&Aspek Tambahan Komunikasi Pemasaran Terpadu. Jakarta: Erlangga
A. Hamdani dan Rambat Lupiyoadi. 2009. Manajemen Pemasaran Jasa. Jakarta. Salemba Empat
A.A. Anwar Prabu Mangkunegara, 2009. Manajemen sumber daya manusia. Remaja Rosdakarya. Bandung
A.Hamdani dan Rambat Lupiyoadi. 2009. Manajemen Pemasaran Jasa, Salemba Empat, Jakarta.
Abdul Manap. 2016. Revolusi Manajemen Pemasaran. Edisi Pertama, Mitra Wacana Media, Jakarta.
Adi Purwanto, S. (2019). Analisis Faktor-Faktor Yang Memotivasi Mahasiswa Jurusan Manajemen Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Muhammadiyah Tanjung Redeb Dalam Berwirausaha. Change Agent For Management Journal, 3(2), 71–81. https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004
Alma, Buchari. 2004. Manajemen Pemasaran dan Pemasaran Jasa. Bandung: Alfabeta.
Apriliana, N. (2022). Pengaruh likuiditas, profitabilitas dan leverage terhadap agresivitas pajak. Jurnal Cendekia Keuangan, 1(1), 27.
Arifianto, M., & Chabachid, M. (2016). Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Nilai Perusahaan (Studi Kasus Pada Perusahaan Yang Terdaftar Pada Indeks LQ-45 Periode 2011-2014). Diponegoro Journal Of Management, 5(1), 1–12.
Arikunto, Suharsimi. (2010). Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta.
Assauri, S. (2018). Manajemen Pemasaran (Dasar, Konsep & Strategi). Depok: PT Raja Grafindo Persada.
Assauri, Sofyan, 2001. Manajemen Pemasaran Produksi dan Operasi. Jakarta: Lembaga Penerbit Fakultas Ekonomi UI.
Ayu Amraeni. 2019. Pengaruh Citra Merek Terhadap Keputusan Pembelian Laptop Asus Pada Mahasiswa Program Studi Manajemen Universitas Negeri Makassar. Http://Eprints.Unm.Ac.Id/Id/Eprint/14294
Basrah Saidani dan Samsul Arifin. 2012. Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Konsumen Dan Minat Beli Pada Ranch Market. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI). Vol. 3, No. 1.
Basrah Saidani dan Samsul Arifin. 2012. Pengaruh Kualitas Produk Dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Konsumen Dan Minat Beli Pada Ranch Market. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI). Vol. 3, No. 1.
Buchari Alma, (2007), Manajamen Pemasaran dan Pemasaran Jasa, Alfabeta, Bandung.
Danang, Sunyoto. (2019). Dasar-dasar Manajemen Pemasaran (Konsep, Strategi dan Kasus). Cetakan Ke-3. Jakarta: PT. Buku Seru
Dewi, Nila Kasuma dkk. 2012. Pengaruh iklan, citra merek, dan kepuasan konsumen terhadap loyalitas konsumen dalam menggunakan vaseline hand body lotion di kota padang. Jurnal: manajemen dan kewirausahaan.2(3).4
Fandi, Tjiptono. 2014. Service, Quality & Satisfaction. Edisi 3. Yogyakarta: Penerbit Andi.
Fandy Tjiptono, & Gregorius Chandra (2006), Manajemen Pelayanan Jasa, Yogyakarta: Andi Offset
Fitria, Hadiyati dan Endang Ahmad Yani. 2013. Faktor-faktor yang mempengaruhi minat mahasiswa memilih perguruan tinggi ekonomi islam (studi kasus : stei sebi) . Jurnal Ekonomi dan Perbankan Syariah.
Ghozali, Imam. (2018). Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program IBM SPSS 25. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Ghozali, Imam. 2011. “Aplikasi Analisis Multivariate Dengan Program SPSS”. Semarang: Badan Penerbit Universitas Diponegoro.
Gunawan, Didik. (2022). Keputusan Pembelian Konsumen Marketplace Shopee Berbasis Social Media Marketing. Padang: PT Inovasi Pratama Internasional.
Hair J.F., Black W.W., Babin B.J., and Anderson R.E., 2010, Multivariate Data Analysis – Global Perspective, Pearson, New York.
Hermawan, Kartajaya. dkk. 2004. Positioning, Differensiasi, dan Brand. Jakarta : PT Gramedia Pustaka Utama.
Husaini Usman. 2008. Metodologi Penelitian Sosial. Jakarta: Bumi Aksara Jogiyanto Hartono (2004 : 3)
Indrasari, M. (2019). Pemasaran dan Kepuasan Pelanggan. Surabaya: Unitomo Press.
Inka Sembiring Janita Dkk.2014. Pengaruh Kualitas Produk dan Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Dalam Membentuk Loyalitas Pelanggan. Fakultas Ilmu Administrasi Universitas Brawijaya Malang. Jurnal Administrasi Bisnis, Vol 12, No 1.
Kartajaya, Hermawan. 2004. Hermawan Kartajaya on Brand. Bandung: Mizan Pustaka
Kholidah, N., & Arifiyanto, M. (2020). Faktor-Faktor Pengambilan Keputusan Pembelian. Penerbit NEM. https://books.google.co.id/books?id=lzwWEAAAQBAJ&dq=keputusan+pe mbelian&source=gbs_navlinks_s
Kotler dan Keller. (2012), Manajemen Pemasaran, Edisi 12. Jakarta : Erlangga.
Kotler, P & Keller, K.L.(2009). Manajemen Pemasaran. Jilid 2. Jakarta : Penerbit Erlangga.
Kotler, P. (2002). Manajemen Pemasaran,Edisi Milenium. (2002). Jakarta: PT.Prehalindo.
Kotler, Philip dan Keller, 2007, Manajemen Pemasaran, Jilid I, Edisi Kedua belas, PT. Indeks, Jakarta.
Kotler, Philip; Armstrong, Garry, 2008. Prinsip-prinsip Pemasaran, Jilid 1, Erlangga, Jakarta
Kotler, Phillip dan Kevin Lane Keller.(2016). Manajemen Pemasaran edisi 12 Jilid 1 & 2.Jakarta: PT. Indeks.
Kuncoro, Mudrajad. 2010. Masalah, Kebijakan, dan Politik, Ekonomika Pembangunan. Jakarta: Erlangga
Laksana, M. F. (2019). Praktis Memahami Manajemen Pemasaran. Sukabumi: CV Al Fath Zumar
Limakrisna, N. dan Purba, T.P, (2017). Manajemen Pemasaran, Teori dan Aplikasi dalam Bisnis di Indonesia, jilid 2, Mitra Wacana Media. Bogor
Mullins Jhon W, C. Orville, Jean-Claude Larreche, dan Harper W Walker Boyd. 2005. Manajemen Pemasaran . Jakarta: Erlangga.
Mullins Jhon W, C. Orville, Jean-Claude Larreche, dan Harper W Walker Boyd. 2005. Manajemen Pemasaran . Jakarta: Erlangga.
Nila Kusuma Dewi, dkk, 2012, Pengaruh Iklan, Citra Merek dan Kepuasan Konsumen Terhadap Loyalitas Konsumen Dalam Menggunakan Vaseline Hand Body Lotion di Kota Padang (Studi Kasus di Universitas Cabang Padang), Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, Vol 3 No. 2 Mei 2012 ISSN : 2086-5031.
Nugroho J. S, 2003, Perilaku Konsumen, Edisi Pertama, Prenada Media, Jakarta.
Peter dan Olson. (2013). Perilaku Konsumen dan Strategi Pemasaran. Edisi Kesembilan. Diterjemahkan oleh: Diah Tantri Dwiandani. Penerbit Salemba Empat, Jakarta.
Prana Sabrina Tamimi, 2015. “Pengaruh Citra Merek dan Kualitas Produk Terhadap Keputusan Pembelian Laptop Merek Dell di Kota Semarang”. Diponegoro Journal of Social and Political Of Science. Fakultas Ilmu Administrasi Bisnis, Universitas Diponegoro
Randi. 2018. Teori Penelitian Terdahulu. Jakarta: Erlangga
Schiffman dan Kanuk, Amelia. 2004. “Analisa Marketing Mix, Lingkungan Sosial, Psikologi Terhadap Keputusan Pembelian Online Pakaian Wanita”. Juarnal Manajemen Pemasaran Petra.Vol. 1, No. 2.
Sciffman dan Kanuk 2007. Perilaku Konsumen. Edisi Kedua. Jakarta: PT. Indeks Gramedia
Sembiring, Inka Janita, dkk. 2014. Pengaruh Kualitas Produk dan Kualitas Pelayanan terhadap Kepuasan Pelanggan dalam Membentuk Loyalitas Pelanggan (Studi pada Pelanggan McDonald’s MT.Haryono Malang). Jurnal Administrasi Bisnis Vol.15 No. 1.
Setiadi, Nugroho J. 2003.Prilaku Konsumen Konsep dan Implikasi Untuk Strategi dan Penelitian Pemasaran, Edisi Pertama, Cetakan I. Bogor : Kencana.
Setiadi, Nugroho. J. 2010. Perilaku Konsumen: Konsep dan Implikasi untuk Strategi dan Penelitian Pemasaran. Jakarta: Kencana.
Sudarsono, H. (2020). Buku ajar: Manajemen pemasaran. Jember: Pustaka Abadi
Sugiono (2012), Metode Penelitian Kuantitatif dan R&D (Bandung: alfabeta,), 38-142
Sugiyono (2019). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung : Alphabet.
Sugiyono, 2009, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung : Alfabeta.
Sugiyono, 2009, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung : Alfabeta
Sugiyono. (2012). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: PT Alfabet.
Sugiyono. 2005. Memahami Penelitian Kualitatif. Bandung: CV. Alfabeta
Sugiyono. 2010. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta
Sulistyawati, Praba. 2010. Analisis Pengaruh Citra Merek dan Kualitas Produk terhadap Keputusan Pembelian Laptop Merek Acer di Kota Semarang. Fakultas Ekonomi Manajemen Universitas Diponegoro Semarang.
Sumarsono, A. P., Surbakti, M. H., Huda, N., & Rini, N. (2020). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepuasan Dan Keputusan Bertransaksi Nasabah Pengguna Mandiri Syariah Mobile (Msm). Jurnal Tabarru’: Islamic Banking and Finance, 3(2), 225–235. https://doi.org/10.25299/jtb.2020.vol3(2).5812
Sunjoyo, Setiawan, R., Carolina, V., Magdalena, N., & Kurniawan, A. (2013). Aplikasi SPSS untuk SMART Riset (Program IBM SPSS 21.0). Bandung: Alfabeta.
Suparyanto & Rosad. 2015. Manajemen Pemasaran, In Media, Yogyakarta.
Supranto. (2011). Pengukuran Tingkat Kepuasan Pelanggan Untuk Menaikkan Pangsa Pasar. Jakarta: Rineka Cipta.
Suryati, Lili . 2015. Manajemen Pemasaran: Suatau Strategi Dalam meningkatkan Loyalias Pelanggan. Yogyakarta: Penerbit Deepublish.
Tjiptono Fandy (2020). Strategi Pemasaran Prinsip dan Penerapan. Penerbit Andi. Yogyakarta.
Tjiptono Fandy, Anastasia Diana (2020) Pemasaran : Penerbit Andi Yogyakarta
Uma Sekaran, 2006. Metode Penelitiaan Bisnis. Jakarta: Salemba Empat.
Uma Sekaran. 2017. Metode Penelitian untuk Bisnis. Jakarta: Salemba Empat.
Wijanarko, Puthud (2016), “Pengaruh Celebrity Endorser Terhadap Citra Merek Dan Dampaknya Pada Keputusan Pembelian”. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB). Vol. 34, No. 1.
Wijanarko, Suharyono, dan Arifin. 2016. Pengaruh Celebrity Endorser Terhadap Citra Merek Dan Dampaknya Pada Keputusan Pembelian (Survei kepada Pengunjung Warung Kopi Kriwul, Kelurahan Merjosari, Kecamatan Lowokwaru, Kota Malang yang Pernah Melihat Iklan dan Membeli TOP Coffee). Jurnal Administrasi Bisnis Vol. 34 No. 1 Mei 2016.
DOI: https://doi.org/10.37531/yum.v8i1.8183
Refbacks
- Saat ini tidak ada refbacks.

Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-BerbagiSerupa 4.0 Internasional