Impact of Compensation and Competency Level on Employee Performance Improvement
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh kompensasi dan kompetensi terhadap kinerja pegawai pada Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan. Penelitian ini melibatkan 82 pegawai Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada seluruh responden. Data dalam penelitian ini diuji melalui beberapa tahapan analisis seperti uji validitas, uji reliabilitas, uji normalitas, uji heteroskedastisitas. Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan metode regresi berganda dengan bantuan alat SPSS dan melakukan uji koefisien determinasi, uji simultan, dan uji parsial. Hasil analisis data menunjukkan bahwa secara parsial dan simultan variabel kompensasi dan kompetensi berpengaruh terhadap kinerja pegawai pada Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan. Melalui pengujian koefisien korelasi (R), diperoleh informasi bahwa variabel kompensasi merupakan faktor yang paling dominan mempengaruhi kinerja Sekretariat Daerah Provinsi Sulawesi Selatan.
Kata Kunci: Kompensasi; Kompetensi; Kinerja; Pegawai.
Abstract
This study aims to examine and analyze the effect of compensation and competence on employee performance at the Regional Secretariat Office of South Sulawesi Province. This study involved 82 employees of the Regional Secretariat Office of South Sulawesi Province. Data collection in this study was carried out by distributing questionnaires to all respondents. The data in this study were tested through several stages of analysis such as validity test, reliability test, normality test, heteroscedasticity test. Hypothesis testing is done using the multiple regression method with the help of the SPSS tool and performs the coefficient of determination test, simultaneous test, and partial test. The results of data analysis show that partially and simultaneously, compensation and competence variables affect employee performance at the Regional Secretariat Office of South Sulawesi Province. Through testing the correlation coefficient (R), information is obtained that the compensation variable is the most dominant factor influencing the performance of the Regional Secretariat Office of South Sulawesi Province.
Keywords: Compensation; Competence; Performance; Employee
Full Text:
Download PDFReferences
Agiel, M. (2015). Pengaruh Atmosfer Cafe, Lokasi dan Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen di Cafe dan Resto Waroeng Beldeg Gresik (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Gresik).
Ansori, A. H. (2016). Strategi Peningkatan Sumber Daya Manusia Dalam Pendidikan Islam. Qathruna, 2(02), 19-56.
Anwar, K. R. (2011). Analisis Kinerja Keuangan Pada PT Mega Indah Sari Makassar. Jurnal, 22(13).
Arianty, N. (2015). Pengaruh budaya organisasi terhadap kinerja pegawai. Jurnal Ilmiah Manajemen dan Bisnis, 14(2).
Ariesta, F. (2013). Pengaruh Kualitas Sumberdaya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Dan Pengendalian Intern Akuntansi Terhadap Nilai Informasi Pelaporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Pada Satuan Kerja Perangkat Daerah Di Kabupaten Pasaman Barat). Jurnal Akuntansi, 1(1).
Dessler, G., Cole, N. D., & Chhinzer, N. (2015). Management of human resources: The essentials. London: Pearson.
Hasibuan, M. S. (2007). Manajemen: dasar, pengertian, dan masalah.
Hutapea, P., & Nurianna Thoha, M. B. A. (2008). Kompetensi plus. Gramedia Pustaka Utama.
Imaduddin, W., & Pamudy, A. P. (2017). Analisis Perencanaan Sdm Strategik: Mengantisipasi Perubahan Lingkungan Bisnis Yang Dinamis Guna Mencapai Competitive Advantage. JPIM (Jurnal Penelitian Ilmu Manajemen), 2(3), 15-Halaman.
Indriati, A. (2015). Strategi peningkatan kualitas sumber daya manusia untuk meningkatkan kinerja usaha kecil dan menengah.
Iskandar, D. (2018). Strategi peningkatan kinerja perusahaan melalui pengelolaan sumber daya manusia dan kepuasan kerja dan dampaknya terhadap produktivitas karyawan. Jurnal Ilmiah Bisnis dan Ekonomi Asia, 12(1), 23-31.
Kurniawan, M. (2013). Pengaruh komitmen organisasi, budaya organisasi, dan kepuasan kerja terhadap kinerja organisasi publik (studi empiris pada skpd pemerintah kabupaten kerinci). Jurnal Akuntansi, 1(3).
Leonardo, E. (2015). Pengaruh pemberian kompensasi terhadap kinerja karyawan pada PT. Kopanitia. Agora, 3(2), 28-31.
Martoyo, S. (1992). Fungsi dan Tujuan Pemberian Kompensasi.
Megawati, E. (2012). Pengaruh Kompensasi Finansial, Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt Asia Marco Di Kabupaten Karanganyar (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Megawati, E. (2012). Pengaruh Kompensasi Finansial, Gaya Kepemimpinan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt Asia Marco Di Kabupaten Karanganyar (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).
Mondy, R. W., Noe, R. M., & Mondy, J. B. (2010). Administración de recursos humanos.
Muljani, N. (2002). Kompensasi sebagai motivator untuk meningkatkan kinerja karyawan. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 4(2), 108-122.
Nahrisah, E., & Imelda, S. (2019). Dimensi organizational citizenship behavior (OCB) dalam kinerja organisasi. Jurnal Ilmiah Kohesi, 3(3).
Neng Kamarmi, S. M. (2011). Analisis pelayanan publik terhadap masyarakat (Kasus pelayanan Kesehatan di Kabupaten Agam). Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 2, 84-110.
Nugraha, A., & Tjahjawati, S. S. (2017). Pengaruh Kompensasi Terhadap Kinerja Karyawan. Jurnal Riset Bisnis Dan Investasi, 3(3), 24-32.
Podungge, A. W. (2018). Pengaruh Kepemimpinan Transformasional terhadap Peningkatan Kualitas Kinerja Pegawai di Dinas Pendidikan Kabupaten Bone Bolango. Gorontalo Journal of Public Administration Studies, 1(1), 56-68.
Prihatiningsih, M., & Subagya, Y. H. (2020). Take Of Enterpreunership Berbasis Profesional Human Resources Menuju Green Bussines Organizational dalam Meningkatkan Penyerapan Tenaga Kerja Terdidik, Terlatih & Terampil Siap Pakai Era Industri 4.0 di Solo Jawa Tengah. Media Akuntansi, 32(01), 16-16.
Pujiati, H. (2020). Pengaruh Lingkungan Kerja dan Kompensasi Terhadap Kinerja Pegawai Pada Dinas Pemuda dan Olahraga Provinsi DKI Jakarta Tahun 2016. Ilmu Ekonomi Manajemen dan Akuntansi, 1(1), 19-30.
Rani, I. H., & Mayasari, M. (2015). Pengaruh Penilaian Kinerja Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Motivasi Sebagai Variabel Moderasi. Jurnal Akuntansi, Ekonomi dan Manajemen Bisnis, 3(2), 164-170.
Ruhana, I. (2012). Pengembangan kualitas sumber daya manusia vs daya saing global. PROFIT: Jurnal Administrasi Bisnis, 6(1).
Sakban, S., Nurmal, I., & Ridwan, R. B. (2019). Manajemen sumber daya manusia. Journal Of Administration and Educational Management (ALIGNMENT), 2(1), 93-104.
Saputra, A. T., Bagia, I. W., Yulianthini, N. N., & SE, M. (2016). Pengaruh kepuasan kerja dan loyalitas karyawan terhadap kinerja karyawan. Jurnal Manajemen Indonesia, 4(1).
Sari, E. L., & Winarningsih, W. (2015). Pengaruh Pemberian Kompensasi Terhadap Produktivitas Kerja Karyawan Pada Pt Ryan Jaya Persada. Jurnal Ilmu dan Riset Manajemen (JIRM), 4(12).
Sari, T. K., & Witjaksono, A. D. (2013). Pengaruh budaya organisasi terhadap komitmen organisasi melalui kepuasan kerja karyawan. Jurnal Ilmu Manajemen, 1(3), 827-836.
Sindi, L., & Alini, G. (2014). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Wilayah Telkom Jabar Utara. Jurnal Manajemen dan Organisasi, 5(3).
Spenser, C. (2007). Drawing on your knowledge with VisiRule. IEEE potentials, 26(1), 20-25.
Sugiyono, D. (2010). Memahami penelitian kualitatif.
Sularso, R. A., & Murdijanto, M. (2004). Pengaruh Penerapan Peran Total Quality Management Terhadap Kualitas Sumberdaya Manusia. Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, 6(1), 72-81.
Sulistiyani, A. T. (2012). Rosidah. 2003. Manajemen sumber daya manusia, 4.
Supomo, R., & Nurhayati, E. (2018). Manajemen Sumber Daya Manusia.
Tati, T., Zulkardi, Z., & Hartono, Y. (2009). Pengembangan perangkat pembelajaran berbasis kontekstual pokok bahasan turunan di madrasah aliyah negeri 3 palembang. Jurnal Pendidikan Matematika, 3(1), 75-89.
Veithzal, R. (2014). Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan edisi ketiga, Rajawali Pers.
Wiranata, Y. A., & Nugrahanti, Y. W. (2013). Pengaruh struktur kepemilikan terhadap profitabilitas perusahaan manufaktur di Indonesia. Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 15(1), 15-26.
Yuniarsih, T., & Suwarno, M. S. (2011). Manajemen Sumber Daya Manusia: Teori, Aplikasi dan Isu Penelitian.
DOI: https://doi.org/10.37531/sejaman.v5i1.1550
Refbacks
- There are currently no refbacks.