Pengaruh Remunerasi & Kompetensi terhadap Kinerja dimediasi Motivasi & Kepuasan Kerja Pegawai Bagian Administrasi RSMH Palembang

Eddy Faisal Ritonga, Dina Mellita, Muji Gunarto, Fitriasuri Fitriasuri

Abstract


Kinerja pegawai dalam bekerja di rumah sakit membutuhkan motivasi agar kemampuan yang dimilikinya tersalurkan secara optimal yang berdampak pada peningkatan kinerjanya. Kepuasan kerja juga dirasa dapat berpengaruh terhadap kinerja seorang pegawai dalam melaksanakan pekerjaannya. Dengan memberikan remunerasi dan meningkatkan kompetensi pegawai Administrasi di RSUP Dr. Mohammad Hoesin Palembang diharapkan dapat memberikan motivasi dan kepuasan kerja pegawai, sehingga dengan demikian akan meningkatkan kinerja dari pegawai itu sendiri. Oleh karenanya artikel ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh Remunerasi dan Kompetensi terhadap Kinerja Pegawai dimediasi Motivasi Kerja dan Kepuasan Kerja Pegawai Bagian Administraasi di RSUP Dr. Mohammad Hoesin Palembang. Metode Penelitian menggunakan kuantitatif dengan teknik pengumpulan data melalui kuesioner. Adapun teknik analisis data menggunakan metode Partial Least Squares (PLS) dengan software SmartPLS. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa: 1. Terdapat pengaruh signifikan dan positif Remunerasi dengan Motivasi; 2. Terdapat pengaruh signifikan dan positif Kompetensi dengan Motivasi; 3. Terdapat pengaruh signifikan dan positif Remunerasi dengan Kepuasan Kerja; 4. Terdapat pengaruh signifikan dan positif Kompetensi dengan Kepuasan Kerja; 5. Tidak terdapat pengaruh yang signifikan Motivasi dengan Kinerja; 6. Tidak terdapat pengaruh yang signifikan Kepuasan Kerja dengan Kinerja; 7. Tidak terdapat pengaruh yang signifikan Remunerasi dengan Kinerja; 8. Terdapat pengaruh signifikan dan positif Kompetensi dengan Kinerja; 9. Tidak terdapat pengaruh yang signifikan Remunerasi dengan Kinerja dimediasi Motivasi; 10. Tidak terdapat pengaruh yang signifikan Kompetensi dengan Kinerja pegawai dimediasi Kepuasan Kerja; 11. Tidak terdapat pengaruh yang signifikan Kompetensi dengan Kinerja dimediasi Motivasi; 12. Tidak terdapat pengaruh yang signifikan Remunerasi dengan Kinerja dimediasi Kepuasan Kerja.
Kata Kunci: Remunerasi, Kompetensi, Motivasi, Kepuasan, Kinerja

Full Text:

Download PDF

References


Abdillah, N. S., Satrya, A., & Priyati, R. Y. (2022). Pengaruh Penilaian Kinerja dan Beban Kerja terhadap Kinerja Pegawai dengan Motivasi sebagai Variabel Mediasi pada Direktorat Sistem Informasi dan Teknologi Perbendaharaan. JRMSI - Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia, 13(01), 168–187. https://doi.org/10.21009/JRMSI.013.1.010

Adnan, Amirullah, Sutryani, H., & Anggeranika, V. (2020). Implementasi Sistem Remunerasi Badan Layanan Umum pada Politeknik Pelayaran Banten. https://doi.org/doi.org/10.56943/ejmi.v2i2.21

Agustin, A., Suhairi, S., & Putriana, V. T. (2023). Pengaruh Remunerasi dengan Motivasi Kerja sebagai Variabel Intervening terhadap Kinerja Dosen PTN-BH (Studi Kasus Universitas Negeri Padang). Jurnal Informatika Ekonomi Bisnis. https://doi.org/10.37034/infeb.v5i4.663

Ainanur, A., & Tirtayasa, S. (2018). Pengaruh Budaya Organisasi, Kompetensi dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan. Maneggio: Jurnal Ilmiah Magister Manajemen, 1(1), 1–14. https://doi.org/10.30596/maneggio.v1i1.2234

Apriliani, E., & Hidayah, N. (2020). Hubungan Remunerasi dan Motivasi Kerja dengan Kepuasan Kerja Perawat di RS PKU Muhammadiyah Gamping. Jurnal Ilmiah Universitas Batanghari Jambi, 20(1), 137. https://doi.org/10.33087/jiubj.v20i1.777

Arif, M., & Indrawijaya, S. (2022). Kompetensi dan Komunikasi Organisasi terhadap Kinerja Pegawai yang dimediasi oleh Motivasi Kerja (Studi Pada Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPM-PTSP) Provinsi Jambi). Jurnal Manajemen Terapan dan Keuangan, 10(02), 315–328. https://doi.org/10.22437/jmk.v10i02.13174

Asniwati, & Firman, A. (2023). Efek Kinerja Pegawai dengan Budaya Organisasi, Kepuasan Kerja dan Motivasi Kerja. JIMEA | Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi), 7(1), 2023.

Dawam, D., Bastian, A., & Heri, H. (2022). Pengaruh Kompetensi Manajerial dan Kepemimpinan Demokratik Kepala Sekolah terhadap Kinerja Guru melalui Motivasi Kerja. Lectura : Jurnal Pendidikan, 13(1), 65–85. https://doi.org/10.31849/lectura.v13i1.9330

Hair Jr, J. F., Hult, G. T. M., Ringle, C. M., Sarstedt, M., Danks, N. P., & Ray, S. (2021). Classroom Companion: Business Partial Least Squares Structural Equation Modeling (PLS-SEM) Using R AAWorkbook.

Hamid, R. S., & Anwar, S. M. (2019). STRUCTURAL EQUATION MODELING (SEM) BERBASIS VARIAN: Konsep Dasar dan Aplikasi dengan Program SmartPLS 3.2.8 dalam Riset Bisnis (Abiratno, S. Nurdiyanti, & A. D. Raksanagara, Ed.; 1 ed., Vol. 1). PT Inkubator Penulis Indonesia (Institut Penulis Indonesia). www.institutpenulis.id

Handaru, A. W., Miftachuljana, & Susita, D. (2019). Pengaruh Kompensasi dan Lingkungan Kerja terhadap Produktivitas Kerja Karyawan (Kasus PT Artolite Indah Mediatama). Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI) |, 10(2), 2301–8313. https://doi.org/10.21009/JRMSI

Hartati, Semiarty, R., & Verinita. (2019). Analisis Dampak Remunerasi dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Dokter Spesialis dengan Motivasi Kerja sebagai Variabel Mediasi. JIM UPB, 8(1). https://doi.org/https://doi.org/10.33884/jimupb.v8i1.1575

Hartono, B., Sulaeman, S., Nopianna, I., & Sari, K. (2019). Pengaruh Sistem Remunerasi Terhadap Motivasi Kerja, Kepuasan Kerja dan Dampaknya Terhadap Kinerja Perawat di RS Paru Gunawan Tahun 2018. Jurnal Keperawatan Muhammadiyah, 4(2), 2019. https://doi.org/10.30651/jkm.v4i2.2740

Haryono, S. (2016). Buku 3in1 Metode SEM untuk Penelitian Manajemen (H. Mintardja, Ed.; 1 ed., Vol. 1). PT. Intermedia Personalia Utama.

Hidayah, N., & Dewi, A. (2021). Pemetaan Analisis Jabatan dan Penilaian Kinerja sebagai Dasar Pengembangan Sistem Remunerasi. Berdikari: Jurnal Inovasi dan Penerapan Ipteks, 9(1), 77–86. https://doi.org/10.18196/berdikari.v9i1.6500

Hidayati, S. N. (2016). Pengaruh Gaya Kepemimpinan dan Kompetensi terhadap Kinerja Pegawai (Studi Kasus terhadap Pegawai Negeri Sipil Biro Kepegawaian Kementerian Agama RI). Universitas Islam Negeri Syarifhidayatulla.

Hustia, A. (2020). Pengaruh Motivasi Kerja, Lingkungan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Perusahaan WFO Masa Pandemi. Jurnal Ilmu Manajemen, 10(1), 81. https://doi.org/10.32502/jimn.v10i1.2929

Jaya, I. M. L. M. (2020). Metode Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif: Teori, Penerapan, dan Riset Nyata. Anak Hebat Indonesia. https://books.google.co.id/books?id=yz8KEAAAQBAJ

Kasiyanto. (2019). Pengaruh Kompetensi dan Kompensasi Terhadap Kinerja dimediasi oleh Motivasi Kerja pada Tenaga Pendidik Politeknik Angkatan Darat. Jurnal Ekonomi dan Manajemen, 20(1). https://download.garuda.kemdikbud.go.id/article.php?article=1044088&val=15582&title=Pengaruh%20Kompetensi%20dan%20Kompensasi%20Terhadap%20Kinerja%20Dimediasi%20Oleh%20Motivasi%20Kerja%20Pada%20Tenaga%20Pendidik%20Politeknik%20Angkatan%20Darat

Lesmana, M. T., & Rivaldo, D. (2023). Kinerja Karyawan: Pengaruh Work Engagement dan Remunerasi dimediasi oleh Kepuasan Kerja pada PT Perkebunan Nusantara II Bulu Cina-Deli Serdang. Jurnal Manajemen, Bisnis dan Organisasi (JUMBO), 7(3). https://journal.uho.ac.id/index.php/jumbo/article/view/596/243

Lianasari, M., & Ahmadi, S. (2022a). Pengaruh Kompetensi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja dengan Motivasi Kerja sebagai Variabel Intervening. Fokus Bisnis Media Pengkajian Manajemen dan Akuntansi, 21(1), 43–59. https://doi.org/10.32639/fokbis.v21i1.106

Lianasari, M., & Ahmadi, S. (2022b). Pengaruh Kompetensi dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja dengan Motivasi Kerja sebagai Variabel Intervening. Fokus Bisnis Media Pengkajian Manajemen dan Akuntansi, 21(1), 43–59. https://doi.org/https://doi.org/10.32639/fokbis.v21i1.106

Lussy, K. (2018). Pengaruh Penempatan dan Kompetensi Karyawan terhadap Kinerja Karyawan pada Perusahaan Daerah Panca Karya Ambon Bagian Transportasi Laut. Jurnal Maneksi, 7(1), 26–38. https://doi.org/10.31959/jm.v7i1.88

Mardyana, I. K. E., & Riana, I. G. (2019). Peran Komitmen Organisasional dalam memediasi Pengaruh Kepuasan Kerja terhadap Kinerja Karyawan Krisna Oleh-Oleh. E-Jurnal Manajemen Universitas Udayana, 8(11), 6825. https://doi.org/10.24843/ejmunud.2019.v08.i11.p22

Masram, & Mua’ah. (2015). Manajemen Sumber Daya Manusia.

Megawe, D. S., Mandey, S., & Trang I. (2020). Dampak Penerapan Remunerasi, Manajemen Perubahan dan Budaya Organisasi terhadap Kinerja Pegawai(Studi pada Pegawai RSUP Prof Dr. R.D. Kandou Manado). Jurnal Ilmiah Manajemen Bisnis dan Inovasi Universitas Sam Ratulangi (JMBI UNSRAT), 7.

Muhson, A. (2022). Analisis Statistik dengan SmartPLS ii Analisis Statistik dengan SmartPLS: Path Analysis, Confirmatory Factor Analysis, & Structural Equation Modeling.

Nasution, D. A. D. (2019a). Pengaruh Remunerasi dan Semangat Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Kejaksaan Negeri Medan. Jurnal Akuntansi dan Bisnis: Jurnal Program Studi Akuntansi, 5(1), 71. https://doi.org/10.31289/jab.v5i1.2441

Nasution, D. A. D. (2019b). Pengaruh Remunerasi dan Semangat Kerja terhadap Kinerja Pegawai pada Kantor Kejaksaan Negeri Medan. Jurnal Akuntansi dan Bisnis: Jurnal Program Studi Akuntansi, 5(1), 71. https://doi.org/10.31289/jab.v5i1.2441

Nyoto. (2019). Buku Ajar Manajemen Sumber Daya Manusia. Uwais Inspirasi Indonesia. https://books.google.co.id/books?id=QDWODwAAQBAJ

Pariesti, A., Christa, U. R., & Meitiana. (2022). Pengaruh Kompetensi dan Gaya Kepemimpinan Transformasional Terhadap Kinerja Pegawai Dengan Motivasi Sebagai Variabel Intervening Pada Kantor Inspektorat Kabupaten Katingan. Journal of Environment and Management, 3(1), 35–45. https://doi.org/10.37304/jem.v3i1.4284

Pariyanti, E., Rinnanik, R., & Mardiono, T. (2019). Pengaruh Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Dengan Kepuasan Kerja Sebagai Variabel Intervening Pada PT. Federal International Finance (FIF). Relasi: Jurnal Ekonomi, 15(2), 293–307. https://doi.org/10.31967/relasi.v15i2.313

Rachman, A., Fauzi, A., Permatasari, S. M., & Darwis, A. (2021). Pengaruh Kompetensi Guru dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Guru dengan Motivasi Kerja sebagai Variabel Interveningdi SMK Swasta Kota Bekasi. Scientific Journal of Reflection: Economic, Accounting, Mangement and Business, 4(3). https://doi.org/https://doi.org/10.37481/sjr.v4i3.345

Rahadi, D. R. (2023). Pengantar Partial Least Squares Strctural Equation Model (PLS-SEM) (Wijonarko, Ed.; Cetakan Pertama). CV. Lentera Ilmu Madani.

Rasyid, M. A. (2019). Pengaruh Kompensasi, Lingkungan Kerja, dan Motivasi terhadap Kepuasan Kerja Guru Pada SMA Swasta Perkumpulan Amal Bakti 4 Sampali Medan.

Rengganis, A., Novalesi, A. Y., Ishak, Hanawi, Nasir, M., Lubis, H., & Nasution, I. (2023). Pengaruh Remunerasi, Lingkungan Kerja dan Kompetensi terhadap Kepuasan Kerja. Journal of Trends Economics and Accounting Research, 3(3). https://doi.org/https://doi.org/10.47065/jtear.v3i3.543

Riskawati, Kasran, M., & Sampetan, S. (2023). Pengaruh Quality Of Work Life dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan. JIMEA | Jurnal Ilmiah MEA (Manajemen, Ekonomi, dan Akuntansi), 7(1), 2023.

Rusli. (2019). Kajian tentang Remunerasi terhadap Kinerja Pegawai dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Mediasi di Poltek Negeri Malang. Arthavidya Jurnal Ilmiah Ekonomi. https://arthavidya.wisnuwardhana.ac.id

Saputra, D. G., Handoko, Y., & Ruspitasari, W. D. (2021). Pengaruh Kepemimpinan dan Motivasi Terhadap Kinerja Karyawan dengan Kepuasan Kerja sebagai Variabel Intervening pada PT Togamas Semesta Abadi Kota Malang. Jurnal Riset Manajemen Sains Indonesia (JRMSI) |, 12(1), 2301–8313. https://doi.org/10.21009/JRMSI

Sari, S. K. (2021). Pengaruh Kepemimpinan dan Motivasi Kerja terhadap Kinerja Pegawai Pada Masa Pandemi Covid-19 (Studi Kasus Dinas Perhubungan Kabupaten Ogan Ilir). Universitas Bina Darma.

Seran, R. W., Ariyani, I., & Heriani, H. (2023). Pengaruh Motivasi Kerja, Kompensasi dan Kompetensi terhadap Kinerja yang dimediasi Kepuasan Kerja Pendamping Sosial Program Keluarga Harapan di Provinsi Nusa Tenggara Timur. Jurnal Ilmiah Manajemen, Ekonomi, & Akuntansi (MEA), 7(1), 744–769. https://doi.org/10.31955/mea.v7i1.2891

Sinambela, L. P. (2016). Manajemen Sumber Daya Manusia Membangun Kerja yang Solid untuk Meningkatkan Kinerja (Suryani & R. Damayanti, Ed.; Cetakan Pertama). Sinar Grafika Offset.

Sugiono, E., Wulandari, A., & Mandacan, O. (2022). Analisis Pengaruh Kompetensi, dan Sertifikasi terhadap Kinerja Guru yang dimediasi Motivasi pada Guru SMK se Kabupaten Manokwari. Fair Value : Jurnal Akuntansi dan Keuangan, 4(5). https://doi.org/https://doi.org/10.32670/fairvalue.v4iSpesial%20Issue%205.2119

Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D Kuantitatif (19 ed.). Penerbit Alfabeta.

Sumardana, K., Sunu, I. G. K. A., & Natajaya, I. N. (2022). Pengaruh Kontribusi Remunerasi, Lingkungan Kerja dan Kompetensi terhadap Kinerja Pegawai di Fakultas Kedokteran Universitas Pendidikan Ganesha. Jurnal Administrasi Pendidikan Indonesia, 13. https://doi.org/https://doi.org/10.23887/jurnal_ap.v13i1.891

Supardi, S. (2021). Pengaruh Kompetensi, Motivasi Budaya Organisasional Kinerja Dosen Dimediasi Kepuasan Kerja Pada “ MMTC” Yogyakarta. Journal of Education, Humaniora and Social Sciences (JEHSS), 3(3), 807–813. https://doi.org/10.34007/jehss.v3i3.407

Suwantono, I. (2020). Pengaruh Kepuasan Kerja dan Komitmen Organisasi terhadap Tingkat Turnover Guru di Yayasan Cahaya Maitreya Palembang. Universitas Bina Darma.

Utami, A., Arafat, Y., & Darmawati, T. (2022). Pengaruh Remunerasi dan Iklim Kerja Terhadap Kinerja (Studi pada Anggota Polri di Polrestabes Kota Palembang). Jurnal Media Wahana Ekonomika, 9(1). https://jurnal.univpgri-palembang.ac.id/index.php/Ekonomika/index

Wadi, A. A., Ibrahim, M. B. H., & Pongtiku, A. (2023). Dampak Kompetensi terhadap Kinerja dimediasi Kepuasan Kerja Guru. Public Policy Jurnal Aplikasi Kebijakan Publik & Bisnis, 4(2). https://doi.org/https://doi.org/10.32639/fokbis.v21i1.106

Wijonarko, G., & Wirapraja, A. (2023). Peran Green Human Resource Management (GHRM) dan Kepuasan Kerja dalam mempengaruhi Kinerja Karyawan di Masa Pandemi Covid-19. http://repositori.stiamak.ac.id/id/eprint/427/

Wulansari, N., Mardi, & Pratama, A. (2023). International Journal of Multidisciplinary Research and Literature Development Of Student Learning Disciplines Through The Role Of The School Environment In Jakarta State High School Students. International Journal of Multidisciplinary Research and Literature IJOMRAL, 2(2), 121–240. https://doi.org/10.53067/ijomral.v2i2

Yanuari, Y. (2019). Analisis Pengaruh Motivasi Kerja dan Lingkungan Kerja terhadap Kinerja Karyawan. Journal of Business & Entrepreneurship Universitas Muhammadiyah Jakarta. https://doi.org/https://doi.org/10.54268/baskara.v2i1.6198




DOI: https://doi.org/10.37531/sejaman.v7i1.7293

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Flag Counter

Creative Commons License

S E I K O : Journal of Management & Business is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
 
© All rights reserved 2018. S E I K O : Journal of Management & Business - ISSN (Print) : 2598-831X, ISSN (Online) : 2598-8301.
 

Web
Analytics