Pengaruh Kepercayaan, Corporate Image dan Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pada Perumahan Konsumen PT. Muliamas Land Kendal).
Abstract
Penelitian ini dilakukan lantaran adanya latar belakang yang dipengaruhi dari Kepercayaan, Corporate Image dan Persepsi Harga terhadap Keputusan Pembelian. Metode penelitian yang digunakan yaitu metode kuantitatif dengan data yang didapatkan secara eksklusif diperoleh langsung dari narasumber dengan menggunakan kuesioner. Populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah Konsumen Perumahan PT. Muliamas Land Kendal. Metode pengambilan sampel yaitu purposive sampling dengan kriteria sampel dan didapatkan sampel sebanyak 100 orang. Teknik analisis data menggunakan analisis refresi liniear berganda dengan menggunakan program SPSS. Hasil penelitian baik secara simultan maupun persial menunjukan bahwa Kepercayaan, Corporate Image dan Persepsi Harga memiliki pengaruh positif dan signifikan terhadap Keputusan Pembelian.
Kata Kunci: Kepercayaan; Corporate Image; Persepsi Harga; Keputusan Pembelian.
Abstract
This research was conducted because of the background influenced by Trust, Corporate Image and Price Perception of Purchasing Decisions. The research method used is a quantitative method with data obtained exclusively obtained directly from the speakers using questionnaires. The population used in this study was PT. Muliamas Land Kendal. The sampling method is purposive sampling with sample criteria and a sample of 100 people was obtained. Data analysis techniques use multiple liniear refractive analysis using spss programs. The results of the study both simultaneously and initially showed that Trust, Corporate Image and Price Perception have a positive and significant influence on Purchasing Decisions.
Keywords: Trust; Corporate Image; Price Perception; Purchasing Decision
Full Text:
Download PDFReferences
Azizah, N. N. (2020). Pengaruh Harga Dan Citra Perusahaan Terhadap Keputusan Pembelian Di Swalayan Ngabar Business Center Ngabar Siman Ponorogo (Doctoral Dissertation, Iain Ponorogo).
Anggraeni, A. R., Dan Soliha, E. (2020). Kualitas Produk, Citra Merek Dan Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian (Studi Pada Konsumen Kopi Lain Hati Lamper Kota Semarang). Al Tijarah, 6(3), 96-107.
Aditya Rahayu, S. (2019). Pengaruh Kepercayaan, Kualitas Produk, Kualitas Informasi, Dan Kemudahan Transaksi Terhadap Keputusan Pembelian Fashion Online Melalui Aplikasi Shopee (Doctoral Dissertation, Skripsi, Universitas Muhammadiyah Magelang).
Ashari, R., Dan Widayanto, W. (2018). Pengaruh Kepercayaan Dan Risiko Terhadap Keputusan Pembelian Melalui Sikap Pengguna Pada Situs Belanja Online Lazada. Com (Studi Pada Mahasiswa Fakultas Ilmu Sosial Dan Ilmu Politik Universitas Diponegoro Semarang). Jurnal Ilmu Administrasi Bisnis, 7(1), 209-218.
Fatmawati, N., Dan Soliha, E. (2017). Kualitas Produk, Citra Merek Dan Persepsi Harga Terhadap Proses Keputusan Pembelian Konsumen Sepeda Motor Matic “Honda”. Jurnal Manajemen Teori Dan Terapan, 10(1), 1-20.
Gunawan, H., & Ayuningtiyas, K. (2018). Pengaruh Kepercayaan, Kemudahan Dan Kualitas Informasi Terhadap Keputusan Pembelian Daring Di Aplikasi Bukalapak Pada Mahasiswa Politeknik Negeri Batam. Journal Of Applied Business Administration, 2(1), 152-165.
Khotimah, K., & Nurtantiono, A. (2021). Pengaruh Produk, Persepsi Harga, Promosi Dan Gaya Hidup Terhadap Keputusan Pembelian Produk Wardah Di Solo Raya. Creative Research Management Journal, 4(1), 1-10.
Katili, B., Mandey, S. L., & Saerang, I. S. (2017). Pengaruh Kualitas Produk Dan Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian Speaker Merek Yamaha Di Fortino Audio Manado. Jurnal Emba: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 6(1).
Kotler, Philip Dan Gary Amstrong. 2008. Prinsip - Prinsip Pemasaran. Edisi 12. Jakarta : Erlangga
Kotler, Philip & Keller, K. L. 2012. Marketing Management. (14th.Ed). New Jersey: Pearson Prestice Hall.
Kevin, Lane Keller.(2009). Manajemen Pemasaran Dialih Bahasakan Oleh Bob Sabran. Edisi 13. Jakarta : Erlangga
Kotler, P Dan G. Amstrong. (2012). Prinsip - Prinsip Manajemen Pemasaran. Edisi 13. Jilid 1. Jakarta : Erlangga.
Lagautu, J., Supandi, A. S., & Sepang, J. (2019). Pengaruh Citra Perusahaan, Kualitas Pelayanan Dan Persepsi Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Pada Pt. Matahari Department Store Mantos. Jurnal Emba: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(1).
Oscardo, J., Purwati, A. A., & Hamzah, M. L. (2021). Inovasi Produk, Persepsi Harga, Pengalaman Konsumen Dan Strategi Positioning Dalam Meningkatkan Keputusan Pembelian Pada Pt. Cahaya Sejahtera Riau Pekanbaru. Invest: Jurnal Inovasi Bisnis Dan Akuntansi, 2(1), 64-75.
Pradwita, R. B. R. P., Handoko, Y., & Rachmawati, I. K. (2020). Pengaruh Kepercayaan, Kemudahan, Dan Kualitas Informasi Pada Website Www. Laroslaptop. Com Terhadap Keputusan Pembelian Online. Jurnal Apresiasi Ekonomi, 8(2), 212-220.
Senggetang, V., Mandey, S. L., & Moniharapon, S. (2019). Pengaruh Lokasi, Promosi Dan Persepsi Harga Terhadap Keputusan Pembelian Konsumen Pada Perumahan Kawanua Emerald City Manado. Jurnal Emba: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 7(1).
Sobandi, A., Dan Somantri, B. (2020). Pengaruh Kepercayaan Konsumen Terhadap Keputusan Pembelian Secara Online. Winter Journal: Imwi Student Research Journal, 1(1), 41-52.
Supriyanto, M., & Taali, M. (2018). Pengaruh Bauran Pemasaran (Marketing Mix) Terhadap Pengambilan Keputusan Menginap Di The Sun Hotel Madiun. Epicheirisi: Jurnal Manajemen, Administrasi, Pemasaran Dan Kesekretariatan, 2(1), 13-21.
Tresmiana, N. P. D., Mitariani, N. W. E., & Imbayani, I. G. A. (2020). Pengaruh Citra Perusahaan, Persepsi Harga Dan Promosi Media Sosial Terhadap Keputusan Pembelian Sepeda Motor Honda Pada Cv. Mkm Darmasaba. Values, 1(3), 189-197
Wariki, G. M., Mananeke, L., & Tawas, H. (2015). Pengaruh Bauran Promosi, Persepsi Harga Dan Lokasi Terhadap Keputusan Pembelian Dan Kepuasan Konsumen Pada Perumahan Tamansari Metropolitan Manado. Jurnal Emba: Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 3(2).
DOI: https://doi.org/10.37531/sejaman.v5i1.2011
Refbacks
- There are currently no refbacks.